Hasil Kumamoto Masters 2023 - Putri KW Tak Selesaikan Pertandingan - Semua Halaman - Bolasport

Hasil Kumamoto Masters 2023 - Putri KW Tak Selesaikan Pertandingan - Semua Halaman - Bolasport.com

Hasil Kumamoto Masters 2023 - Putri KW Tak Selesaikan Pertandingan

By Wahid Fahrur Annas, Rabu, 15 November 2023 | 12:56 WIB
BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani tersingkir lebih cepat usai tak menyelesaikan laga pada babak pertama Kumamoto Masters 2023.Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani, saat tampil pada babak kedua French Open 2023 di Glaz Arena, Rennes, Prancis, 26 Oktober 2023. (PBSI)

Putri berhadapan dengan tunggal putri Korea Selatan, Kim Ga-eun.

Pertandingan digelar di Kumamoto Prefectural Gymnasium, Kumamoto, Jepang, Rabu (15/11/2023).

Laga baru berlangsung setengah gim pertama laga harus dihentikan.

Pada momen Putri sedang tertinggal dengan skor 5-11 pada interval gim pertama.

Wasit turnamen bahkan sampai masuk ke lapangan untuk menanyakan kondisi Putri.

Putri akhirnya memutuskan untuk mengundurkan diri dari pertandingan.

Belum diketahui, permasalahan apa yang dialami Putri KW.

JADWAL KUMAMOTO MASTERS 2023 UNTUK WAKIL INDONESIA

13.40 WIB: WS - Gregoria Mariska Tunjung (6) vs Nozomi Okuhara (Jepang)

15.10 WIB: MS - Chico Aura Dwi Wardoyo vs Viktor Axelsen (Denmark/1)

14.20 WIB: MS - Jonatan Christie (6) vs Chi Yu Jen (Taiwan)

14.20 WIB: MD - Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Goh Sze Fei/Nur Izzuddin (Malaysia)

14.20 WIB: MS - Anthony Sinisuka Ginting (2) vs Weng Hong Yang (China)

Komentar

Opsi Media Informasi Group

Baca Juga (Konten ini Otomatis dan tidak dikelola oleh kami)

Berbagi Informasi

Goal Indonesia

Kopiminfo

Liputan Informasi 9

Media Informasi

Opsiin

Opsi Informasi

Opsitek